Blog ini berisi hanya tentang Google dengan segala Menu dan Fiturnya. Link-link yang tertaut hanya yang ada hubungannya dengan Google untuk mendukung penyempurnaan pembuatan Blog dengan Google Blogger. Kami memang bertujuan hanya dan hanya memberikan informasi seputar Google dengan aplikasinya seperti Blogspot, Gmail, Picasa, Google webmaster Tool dsb.

Pada Sidebar ada Link "Alat Pendukung Blog", manfaatkan peralatan ini untuk melengkapi blog anda.



Layanan Google

Cari Topik di Blog Ini

Google Adsense


Salah satu menu dalam Google yang bisa dipakai untuk mencari uang adalah  Google Adsense karena ini memang iklan (ad) yang disediakan oleh Google untuk kita. Ada 3 jenis Google Adsense. for Search, Adsense for Feed dan Adsense for Product. Sayang sekali Google membatasi iklan yang boleh diambil di Indonesia hanya yang pertama dan kedua saja. Sedang Adsense for Product, Google tidak menyediakan untuk pengguna di Indonesia. Banyak tutorial yang mengajarkan untuk memunculkan adsense Product ini dengan trik-trik bermacam-macam. Namun hal ini sangat berbahaya karena ini dianggap ilegal oleh Google dan disebut sebagai Black Hate.
Disarankan untuk tidak menggunakan trik-trik tersebut, meskipun yang memberi saran mengatakan itu aman dan legal (misalnya dengan memanfaatkan celah-celah menu di Google sekalipun. Google akan mem-banned blog atau website kita bila melakukannya dan akun Adsense kita di blaclist (bahkan bisa-bisa akun Google kitapun di blacklist juga. Sebenarnya hal ini ada jalan keluarnya tanpa harus merubah apapun. Sebagai awalan, Google adsense for Product ini sudah diberikan pada pengguna Indonesia di Feed dan hasil pencarian dengan search engine yang kita pasang. Detailnya nanti akan dijelaskan kemudian.
Untuk sementara keterangan mengenai hal ini akan dibatasi pada masalah mendaftar dulu. Nanti akan dikembangkan selanjutnya.

mendaftar adsense

Google adsense info

Coba lihat ini :



Ini adalah Google ad yang muncul do Feed Blogku. Karena munculnya di feed situs (aku memakai FeedBurner untuk feed blogku), maka setiap memperkenalkan blog justru URL Feed lah yang perlu di tautkan dalam perkenalan blog itu, sehingga adsense ini akan terus terlihat. Sekali lagi "jangan menggunakan trik apapun (black hat) untuk memunculkan adsense di blog" itu ilegal.









Cari Yang Kau Mau

Tuliskan topik yang ingin anda ketahui

Anda Perlu Pesan Tiket atau Hotel ?

Agoda

Booking Hotel

Booking.com