Blog ini berisi hanya tentang Google dengan segala Menu dan Fiturnya. Link-link yang tertaut hanya yang ada hubungannya dengan Google untuk mendukung penyempurnaan pembuatan Blog dengan Google Blogger. Kami memang bertujuan hanya dan hanya memberikan informasi seputar Google dengan aplikasinya seperti Blogspot, Gmail, Picasa, Google webmaster Tool dsb.

Pada Sidebar ada Link "Alat Pendukung Blog", manfaatkan peralatan ini untuk melengkapi blog anda.



Layanan Google

Cari Topik di Blog Ini

Cara Memenggal Posting Blogspot

Memenggal posting atau artikel didalam blog sangat bermanfaat agar halaman home bisa singkat namun memuat banyak posting. Anda tentu pernah melihat sebuah blog (blogger) yang Homenya hanya berisi penggalan posting-postingnya. Sehingga dalam satu halaman bisa memuat banyak sekali judul posting,  yang disetiap posting dibagian bawahnya tertulis "baca selengkapnya", dan bila di klik akan membawa kita ke postingnya yang utuh dan lengkap. Bagi bloger pemula mungkin belum tau caranya. Ini caranya. (ini untuk blog yang dibuat dengan Bloggernya Google) Pertama anda harus memunculkan ikon pemenggal posting yang bentuknya  . Caranya :
Masuk ke editor Blog anda (Kustomisasi), pilih Tab "Pengaturan">"Dasar", Scroll kebawah sampai ke "Setting Global", Pilih Editor Entry dan klik pada "Editor yang Diperbaharui" dan "Simpan Setelan". Cek pada editor Posting akan muncul ikon pemenggal artikel seperti diatas.





Penggunaannya :
Letakkan kursor pada bagian posting yang akan dipotong, klik ikon "pemotong posting", maka posting anda akan dipotong dibagian tersebut dan digantikan dengan "Read More" atau "Baca Selengkapnya"



Dengan pemotongan ini, pengunjung bisa lebih jelas melihat Posting-posting yang ada di blog anda tanpa harus membuka-buka halamannya dan bisa memilih artikel (posting) yang dipilihnya dengan gampang.

Cari Yang Kau Mau

Tuliskan topik yang ingin anda ketahui

Anda Perlu Pesan Tiket atau Hotel ?

Agoda

Booking Hotel

Booking.com